Thursday, June 9, 2016

Configure NTP Di Centos

       Kali ini saya akan sedikit berbagi mengenai NTP,apa itu NTP??NTP (Network Time Protocol )adalah sebuah protokol yang berfungsi untuk menyamakan waktu dari setiap komputer yang terhubung dengan jaringan dengan komputer server dalam jaringan.Oke langsung saja ke instalasinya:
1.Install Ntpd

#yum -y install ntp

2.Edit di /etc/ntp.conf
#vi /etc/ntp.conf

3.Lalu tambahkan seperti ini

4.Enable dan restart nypd
#systemctl start ntpd
#systemctl enable ntpd


5.Lalu tambahkan firewall
#firewall-cmd --add-service=ntp --permanent
#firewall-cmd --reload

6.Lalu masukkan perintah untuk mengecek

#ntpq -p

referensi:http://www.server-world.info/en/note?os=CentOS_7&p=ntp

0 komentar:

Post a Comment